Infeksi Saluran Kemih

 

Beberapa hormon kehamilan, membuat otot-otot pengontrol aliran air kemih Anda lebih banyak kendur, dan tidak cepat berkontraksi seperti biasanya.

Kondisi ini membuat Anda lebih berisiko terkena infeksi saluran kemih (sistitis). Jika tidak diobati, infeksi dapat menjalar ke ginjal dan merangsang timbulnya kontraksi yang tidak seharusnya terjadi.

Obat yang aman:
Antibiotik yang diresepkan dokter.
Obat yang tidak aman: Tisu basah pembersih vagina, karena berkadar garam tinggi (bersifat alkalis), sehingga “mengundang” mikroorganisma untuk tumbuh subur
Terapi alternatif: Minumlah yang banyak, terutama air putih, untuk membantu “membuang” bakteri-bakteri penyebab infeksi.

 



Artikel Rekomendasi