Chef Haryo Pramoe, Ajarkan Anak Hebat Makan

 

Kuno kalau ayah cuma bisa mencari nafkah, Ayah sekarang sudah multitasking! Ini tip seru dari Chef Haryo Pramoe yang ajarkan Yoda hebat makan.

"Sejak anak bisa makan makanan padat, orangtua perlu menerapkan disiplin makan. Bentuk disiplin yang diterapkan bisa dengan mengatakan pada anak bahwa makanan yang ia makan merupakan hasil kerja keras Ayah, jadi ia harus menghabiskannya. Bila ia merajuk dan tetap tidak mau makan, biarkan saja. Berikan ia makanan lagi pada jam berikutnya. Tega? Harus! Menerapkan disiplin itu harus tega. Andaipun ia menangis, saya akan membiarkannya menangis sampai ia berhenti. Tak perlu khawatir mendisiplinkan anak, karena rata-rata anak menangis hanya 15 menit. Memberikan makanan cepat saja, cokelat atau permen untuk penggugah selera cukup seminggu sekali. Saya tidak anti makanan itu, tapi saya tetap menganggap makanan itu sifatnya reaksional.  

Baca juga:
Ponaryo Astaman, Sehat Berkat Olahraga

 



Artikel Rekomendasi