4 Cara Terbaik Agar Anak Berhenti Ngompol

 

Fotosearch


Latih si kecil agar tak lagi mengompol dengan 4 langkah ini :

1. Kurangi minum teh serta minuman manis lainnya karena teh dan gula bersifat diuretik atau menyerap cairan sehingga menyebabkan anak sering buang air kecil.
2. Biasakan anak buang air kecil sebelum tidur. Dan tetap jalankan kebiasaan ini meski sedang tak menginap di rumah.
3. Beri pujian jika anak tidak mengompol. Hal ini akan membuatnya bangga dan berusaha tak mengompol.
4. Buah-buahan berair seperti semangka atau apel sebaiknya dikonsumsi 2-3 jam sebelum waktu tidur. Jika jarak waktu makan buah berdekatan dengan waktu tidur, akan           membuatnya sering buang air kecil.
5. Ajarkan anak untuk mengatakan kepada Anda jika ia ingin buang air kecil.

Baca Juga
Balita Suka Menahan Pipis
Balita Tak Mau Tidur


 

 



Artikel Rekomendasi