Selai Hazelnut dan Cokelat

 

Tahukah Anda, rasa cokelat yang lezat tercipta dari campuran 1200 macam zat, tanpa satu rasa yang jelas-jelas dominan. Sebagian dari zat itu rasanya menjadi tidak enak kalau berdiri sendiri. Itulah sebabnya, hingga kini belum ada rasa cokelat tiruan.

Bahan
100 gram hazelnut, sangrai.
90 gram dark chocolate, lelehkan.
45 gram krim segar.
45 ml susu segar.
3 sendok makan sirup maple.

Cara membuat
1. Blender hazelnut hingga halus dan sedikit berminyak.
2. Panaskan krim segar dan susu dengan api kecil, tambahkan dengan cokelat.
3. Tambahkan hazelnut dan sirup maple.

Untuk 1 botol (1 porsi=3 sendok makan)

Nilai Gizi (per porsi):
Energi: kilo kalori
Protein: gram
Lemak: gram
Karbohidrat: gram

 



Artikel Rekomendasi

post4

Setup Pisang

Hidangan penutup khas Belanda ini dibuat dari bahan-bahan yang menghangatkan badan seperti kayu manis dan cengkeh. Yuk, coba buat Bunda.... read more