Benarkah Food Processor Akan Mengubah Nutrisi Makanan Bayi?

 

Dokumentasi Ayahbunda

Di pasaran tersedia perlengkapan mengolah makanan bayi elektronik yang tinggal pencet,  seperti food processor. Hal itu tentu saja memudahkan orangtua menyiapkan MPASI. Namun ada pendapat mengatakan, jika penggunaan alat tersebut dapat menyebabkan nutrisi berkurang.

Menurut, Prof Sugiyono,  hingga saat ini belum ada penjelasan ilmiah jika nutrisi dapat berkurang karena penggunaan alat tersebut  saat mempersiapkan MP-ASI. “Yang perlu diperhatikan adalah penggunaan alat mekanis sebaiknya sebelum MP-ASI dimasak. Penggunaan alat mekanis saat MP-ASI sudah matang, berisiko menyebabkan kontaminasi mikroba. Terutama jika alat yang digunakan kurang bersih,” katanya.

(LAD/ERN)

Baca juga:
Awas, Salah Gendong Bisa Menimbulkan Shaken Baby Syndrome
Mengapa Bayi Baru Lahir Tak Berhenti Menyusu?

 



Artikel Rekomendasi

post4

Anak Suka Makanan Manis

Anak saya selalu memilih makanan manis dibandingkan asin. Bahkan dalam sehari, ia tidak makan makanan asin. Apakah ini wajar, Dok?... read more