Tanya-Jawab: Pentingkah bermain pasir untuk perkembangan balita?

 

Tanya:
Apakah bermain pasir memberi manfaat bagi perkembangan balita?
 
Jawab:
  • Balita belajar untuk menjadi kreatif, dengan cara menggali, menimbun, membentuk dan membangun, serta menghaluskan pasir dengan alat bermain pasir.
  • Balita belajar sebab-akibat, misalnya ketika menimbun pasir terlalu tinggi maka ada bagian yang meluncur ke bawah.
  • Balita belajarkendali motorik kasar, ketika mereka menyekop pasir dengan jemari.
  • Balita belajar kendali motorik halus, ketika membangun istana pasir dengan bagian bangunan yang harus dibentuk secara hati-hati agar istana pasir tidak hancur
  • Balita belajar kerjasama dan berbagi ketika bermain pasir bersama teman-teman

 



Artikel Rekomendasi

post4

Gigi Anak Tak Kunjung Tumbuh

Pertumbuhan gigi anak saya (1 tahun) lambat sekali, bahkan belum punya satu gigi pun. Adakah obat atau vitamin yang dapat mempercepat pertumbuhan gigi?... read more