5 Hal yang Mempercepat Persalinan

 

Fotosearch

"Wah, panggulnya besar ya, pasti mudah melahirkannya nanti." Pernahkah Anda mendengar kalimat ini? Ternyata, banyak faktor yang bisa mempermudah Anda dalam proses melahirkan. Jadi untuk Anda yang berpinggang kecil, tak usah cemas dulu. Ini lah beberapa hal yang memengaruhi cepat dan lamanya persalinan :

1. Persalinan kedua.
2. Panggul ibu normal, dan jalan lahir cukup untuk dilalui oleh bayi.
3. Letak dan presentasi janin normal, misalnya tidak sungsang.
4. Kontraksi ibu memenuhi syarat.
5. Tidak muncul faktor penyulit atau distosia (hambatan, kelainan) pada 3P dalam setiap kala-kala atau tahapan persalinan. Misalnya, tidak ada hambatan pada kontraksi ibu akibat ibu menderita anemia, tidak ada lilitan tali pusat pada janin, dan sebagainya.

Rekor persalinan tercepat adalah kurang dari 3 jam sejak pembukaan melahirkan, demikian penelitian Dr. Waltraut Merz, dari Klinik Universitas 1 cm  hingga bayi lahir. Kejadian ini hanya dialami oleh 2 berbanding 100 ibu Bonn, Jerman.

Baca Juga
4 Cara Mengendalikan Stres Saat Hamil
4 Manfaat Kehadiran Teman Buat Ibu Hamil

 



Artikel Rekomendasi